0
JIKA
Oleh Nur Azlina

Jika mencintaimu merupakan sebuah kesalahan
Biarkan aku terpenjara untu selamanya

Jika merindumu merupakan sebuah dosa
Maka biarkan aku menempati neraka

Jika menyayangimu melukaiku
Biarkan diriku mati karena rasa sakit itu

Aku memang bodoh
Hanya dengan melihat senyummu
Aku bisa bernafas
Jangan katakan air matamu
Bahkan lebih baik aku menangis darah untuk itu

Posting Komentar

Emoticon
:) :)) ;(( :-) =)) ;( ;-( :d :-d @-) :p :o :>) (o) [-( :-? (p) :-s (m) 8-) :-t :-b b-( :-# =p~ $-) (b) (f) x-) (k) (h) (c) cheer
Click to see the code!
To insert emoticon you must added at least one space before the code.

 
Top