0
Info Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy Note 8.0

Info Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy Note 8.0


Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy Note 8.0 - Daftar Harga Samsung Samsung Galaxy Note 8.0 Terbaru - Samsung merupakan salah satu perusahaan besar yang cukup rajin memberikan inovasi terhadap produknya salah satunya adalah Samsung Galaxy Note 8.0. Kehadiran Galaxy Note 8 akan jadi pesaing langsung Apple iPad Mini, mengingat ukurannya yang relatif sama.

Dari segi desain Samsung Galaxy Note 8 memiliki ketebalan sekitar 7,95mm dan bobot 338 gram. Jika layar iPad Mini berukuran 7,9 inci, maka Galaxy Note 8 tepat berukuran 8 inci berbekal resolusi 1.280 x 800 pixel ketajam 189 pixel per inci. Seperti keluarga Galaxy Note pada umumnya, tablet baru ini juga dibekali pena stylus S-Pen.

Dari sisi performa, Samsung Galaxy Note 8 diperkuat dengan prosesor quad-core Exynos kecepatan 1,6GHz dan RAM 2GB. Sistem operasi Android 4.1.2 (Jelly Bean) telah tertanam di dalamnya.

Ada dua pilihan memori internal yang ditawarkan, yakni 16GB dan 32GB. Media penyimpanan dapat diperluas dengan kartu MicroSD. Sensor 5MP terpasang di kamera belakang Galaxy Note 8, dan kamera depan 1,2MP.

Tersedia slot SIM card GSM untuk terkoneksi dengan jaringan internet 3G. Selain itu, Galaxy Note 8 juga mendukung jaringan nirkabel WiFi, bluetooth, GPS, dan bisa dijadikan WiFi Hotspot. untuk lebih jelasnya berikut Spesifikasi Samsung Galaxy Note 8.0



































































































































Spesifikasi Samsung Galaxy Note 8.0
DesainTipe PerangkatTablet
Fungsi PonselYa
OSAndroid (4.1.2) TouchWiz UI
Dimensi8.30 x 5.35 x 0.31 inches (210.8 x 135.9 x 7.95 mm)
Berat11.92 oz (338 g)
Tampilan LayarLayar8.0-inci
Resolusi1280 x 800 pixels
Piksel Density189 ppi
TouchscreenCapacitive, Multi-touch
TeknologiTFT
FiturLight sensor, Proximity sensor
HardwareProsesorQuad core, 1600 MHz, ARM Cortex-A9
Grafik ProsesorYa
Memori2GB RAM
Built-in Storage16 GB
Storage expansionmicroSD, microSDHC, microSDXC up to 64 GB
KameraKamera5 megapiksel
Camcorder1920×1080 (1080p HD) (30 fps)
FiturAuto focus, Geo tagging
Kamera depan1.3MP
MultimediaPlayer Musik:
Filter:
Album, Artist, Playlists
FiturAlbum art cover, Background playback
SpeakerStereo speakers
YouTube playerYa
TeknologiGSM850, 900, 1800, 1900 MHz
UMTS850, 900, 1900, 2100 MHz
DataHSDPA+ (4G) 21.1 Mbit/s, HSUPA 5.76 Mbit/s, UMTS, EDGE, GPRS
PositioningGPS, A-GPS, Glonass
NavigasiYa
Fitur PonselOrganiserCalendar, Alarm, Calculator
PesanSMS, MMS, Threaded view, Predictive text input
EmailIMAP, POP3, SMTP, Microsoft Exchange
KonektivitasBluetoothYa, 4.0
Wi-FiYa, 802.11 a, b, g, n, n 5GHz
USBUSB 2.0
LainnyaTethering, Computer sync, OTA sync
KetersediaanDiumumkan secara resmi24 Feb 2013
Jadwal RilisQ2 2013 (Official)
BateraiKapasitas Baterai4600 mAh
Harga Samsung Galaxy Note 8.0
Samsung Galaxy Note 8.0 akan tersedia di seluruh dunia pada Q2 2013. Harga belum diumumkan secara resmi. Namun, menurut beberapa pengecer di Austria, harga Samsung Galaxy Note 8.0 16GB akan menjadi sekitar €450 – €480, dan untuk model 32GB akan dijual dengan harga sekitar €490 – €550. Kami akan memperbarui setelah harga diumumkan secara resmi.

Mungkin sekian dulu info yang dapat saya berikan mengenai Info Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy Note 8.0, mudah-mudahan bisa bermanfaat juga berguna.

Terimakasih

Posting Komentar

 
Top