0
Lenovo merupakan salah satu vendor gadget yang sudah lama kita kenal. Dan kini, Lenovo hadir dengan gadget terbarunya dalam bentuk smartphone yang dirancang khusus untuk konsumen yang kini semakin tertarik dengan sistem operasi Android. Ini dia  HP Lenovo P780.

Handphone ini merupakan salah salah satu karya vendor Lenovo yang resmi dirilis pada bulan Juni 2013 silam. Beberapa fitur keren sengaja dijejalkan dalam perangkat ini, sperti Prosessor Quad Core berkeepatan 1.2 GHz dan RAM sebesar 1 GB. Fitur lain yang juga sangatlah nampak yakni LCD dari Lenovo P780 ini telah berteknologi IPS. Dan masih banyak lagi fitur-fitur canggih lainnya. Untuk itu, kami mencoba sedikit sharing mengenai handphone besutan Lenovo ini. Di bawah ini telah kami sediakan lengkap spesifikasi, harga terbaru 2014 serta keunggulan dan kelemahan dari ponsel Lenovo P780. Untuk itu, terus simak beritanya.




Spesifikasi HP Lenovo P780


 



Harga HP Lenovo P780

Mungkin saja anda juga ingin mengetahui berapa harga yang dipatok terhadap handphone pintar yang satu ini, langsung saja intip pada artikel kami yang berjudul Harga HP Lenovo Terbaru.

Keunggulan HP Lenovo P780


Nah, ini dia beberapa keunggulan dari ponsel ini, diantaranya




  • Prosessor Quad Core

Seperti apa yang telah kami katakan di atas, bahwa ponsel ini telah dilengkapi dengan prosessor Quad Core dimana prosessor ini akan memungkinkan multitasking yang lebih baik serta akan memberikan pengalaman bersmartphone dengan didukung resolusinya yang oke.




  • OS Android v4.2 Jelly Bean

Kecepatan dan kemewahan sistem operasi ini akan memberikan anda puasan dan kenikmatan dalam memilikinya.




  • Kapasitas Baterai 4000 mAh

Bisa dikatakan luar bisa untuk kapasitas baterai yang jauh berbeda dibandingkan smartphone-smartphone lainnya. Dan dengan kapasitas sebesar ini 4000 mAh mampu memberikan waktu anda hingga 21 jam pada 3G, dan sampai 35 hari siaga aktif.




  • Layar 5" IPS

Dengan didukung layar berukuran 5 inch dan berteknologi IPS maka anda akan semakin puas menggunakannya, terutama ketika anda sedang ingin berfoto ataupun video bersama teman-teman atau keluarga anda.




  • Camera 8 MP

Bagi anda yang gemar mengabadikan moment-moment penting bersama keluarga atau kawan-kawan maka handphone ini sangatlah cocok untuk anda, karena telah dilengkapi dengan kamera autofocus mencapai 8 MP diama anda kan mendapatkan hasil potret yang fokus, nyata dan bening.


Dual SIM
Dan bagi anda yang ingin memisahkan antara nomor pribadi dengan non pribada, jangan khawatir karena Lenovo P780 ini telah menyediakan 2 slot untuk SIM card. Jadi akan memudahkan anda dengan cukup membawa 1 ponsel namun telah terisi 2 nomor.




  • USB On The Go

Dengan fitur USB On The GO ini, mampu membalikkan koneksi micro USB yang normal dari telepon ke perangkat lain, sehingga telepon anda dapat mengisi perangkat lain dan membaca serta memanfaatkan data pada USB lain.




  • Business Card Scanner

Lenovo P780 ini memiliki perangkat lunak premiu, yang mampu memindai kartu nama dan mengkonversi ke kotak digital.

Kelemahan HP Lenovo P780


Untuk kelemahan dari ponsel ini terletak pada baterainya, meskipun kapasitas baterainya tinggi namun baterai ini menyatu dengan ponselnya sehingga tidak bisa dilepas layaknya spartphone-smartphone pada umumnya.

Itu dia sedikit inoformasi seputar gadget yakni mengenai Keunggulan Dan Kelemahan HP Lenovo P780. Kami rasa cukup sampai disini saja artikel kami, semoga bermanfaat bagi anda semua dan terima kasih.

Posting Komentar

 
Top